Travaga - HorizontalSmall

APA BEDANYA DENGAN KEDELAI BIASA?

1. EDAMAME lebih mudah dicerna daripada kedelai biasa, karena Edamame memiliki kadar Trypisin-Inhibitor yang lebih rendah dan lebih menyehatkan. Edamame di panen saat umur tanaman masih muda.

2.EDAMAME sarat dengan nutrisi dan kaya akan kalsium. Kandungan proteinnya 16%, hampir dua kali lipat dibandingkan dengan kandungan protein pada kacang buncis.

3. EDAMAME bijinya lebih besar. Dikonsumsi sebagai camilan sehat sehari-hari. Di Jepang, tingkat kebutuhan edamame sangat tinggi, saat musim panas. Edamame sebagai pasangan minum sake (bir) dan ini sudah menjadi tradisi di negeri Sakura.


0 komentar:

Posting Komentar